Vol. 5 No. 02 Desember (2022): NGABDIMAS : Jurnal Pengabdian pada Masyarakat
NGABDIMAS (Jurnal Pengabdian pada Masyarakat) merupakan jurnal yang didedikasikan untuk mempublikasi hasil-hasil kegiatan Pengabdian yang dilakukan oleh Mahasiswa, Dosen dan seluruh lapisan masyarakat yang bertujuan untuk menyebarluaskan hasil pemikiran dan gagasan konseptual, serta tentang kegiatan Pengabdian Masyarakat dengan berbagai potensi, hambatan, tantangan, dan permasalahan yang ada di lingkungan masyarakat.
NGABDIMAS (Jurnal Pengabdian pada Masyarakat) juga meliputi kegiatan pengabdian, seperti: bidang ilmu pengetahuan, sosial, ekonomi, kesehatan, budaya, terapan, pengembangan TIK, dan pelayanan administrasi. Serta pelatihan dan peningkatan hasil pendidikan, pertanian, informasi dan komunikasi, pengajaran, pemberdayaan komunitas (komunitas pelajar dan pemuda) dan organisasi masyarakat secara berkelanjutan.
Jurnal NGABDIMAS terbit 2 kali setahun pada bulan Juni dan Desember.
Articles
-
PELATIHAN & SOSIALISASI PENGGUNAAN PORTAL KAJIAN ILMU KEISLAMAN PADA MAJLIS TAKLIM DKM NURUL HUDA
-
PELATIHAN & SOSIALISASI PENGGUNAAN PORTAL KAJIAN ILMU KEISLAMAN PADA MAJLIS TAKLIM DKM NURUL HUDA
-
PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI DESA SEBAGAI PUSAT INFORMASI DATA PENDUDUK DESA MENTEN
-
PELATIHAN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI PREZI
-
PELATIHAN PROMOSI ONLINE UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN PEMASARAN PRODUK KUE BANJAR JOMBANG
-
SOSIALISASI PENERAPAN MESIN PENETAS TELUR PETERNAK ITIK DAN PROMOSI PEMASARAN SECARA ONLINE PADAKELOMPOK TERNAK DESA SUKA RAJA
-
PELATIHAN TEKNOLOGI PENGOLAHAN SAUS CABAI BERBASIS PANGAN LOKAL DI DESA DURIAN DANGKAL
-
PEMBUATAN DAN PELATIHAN SISTEM INFORMASI DATA KESEHATAN PADA DESA KUKUH, KERAMBITAN, TABANAN
-
Pelatihan Smart Farming di desa Pematang Bango Kota Pagar Alam
-
PENGEMBANGAN DAYA TARIK OBJEK WISATA GRAND PARADISE DI DESA BUMI AGUNG
-
PEMBUATAN SAUS SAMBAL KEMASAN UNTUK MENINGKATKAN NILAI TAMBAH KOMODITAS CABAI MERAH KERITING DI DESA DURIAN DANGKAL
-
PENGENALAN AUTOCAD UNTUK PENINGKATAN KOMPETENSI SISWA SMK NEGERI 01 KOTA PAGAR ALAM